- Back to Home »
- Blogging Lebih Mudah
Posted by : Unknown
Sabtu, 12 Juni 2010
Sekedar berbagi, untuk mempermudah anda yang baru saja mempunyai blog, mungkin anda ingin membuat tampilan posting lebih efisien, misalnya saja dengan readmore/baca seterusnya...Tentunya bagi blogger pemula apalagi yang belum bisa atau tidak mengerti sama sekali bahasa HTML akan sangat susah membuat readmore. Mungkin juga akan kesulitan jika hendak mengganti template yang sudah terpasang banyak widget. Berikut solusinya..
blogger dalam konsep/blogger in draft adalah situs dari blogger yang dirancang untuk mempermudah dalam meng-edit blog, dibawah ini ada 2 screenshot untuk membandingkan menu baru pada draft.blogger.com
Perhatikan gambar, pada menu postingan draft.blogger daripada blogger.com, misalnya saja untuk membuat readmore, kemudian pada format font terdapat striketrough dan silahkan bandingkan sendiri.. :D
Dan satu lagi yang baru dari draft.blogger.com yakni template designer yang mempermudah kita untuk merubah template sesuai kreasi kita
dan ini contohnya..
Sampai disini saja postingannya, terima kasih saya ucapkan kepad Allah SWT yang telah memberi saya pencerahan, juga kepada teman saya Karina Umma yang telah memberi ide untuk mencoba draft.blogger.. :D
blogger dalam konsep/blogger in draft adalah situs dari blogger yang dirancang untuk mempermudah dalam meng-edit blog, dibawah ini ada 2 screenshot untuk membandingkan menu baru pada draft.blogger.com
Menu Pada Draft.blogger.com |
Menu pada blogger.com |
Perhatikan gambar, pada menu postingan draft.blogger daripada blogger.com, misalnya saja untuk membuat readmore, kemudian pada format font terdapat striketrough dan silahkan bandingkan sendiri.. :D
Dan satu lagi yang baru dari draft.blogger.com yakni template designer yang mempermudah kita untuk merubah template sesuai kreasi kita
dan ini contohnya..
Sampai disini saja postingannya, terima kasih saya ucapkan kepad Allah SWT yang telah memberi saya pencerahan, juga kepada teman saya Karina Umma yang telah memberi ide untuk mencoba draft.blogger.. :D